Pengaruh Kombinasi Jenis Kemasan dan Frekuensi Simulasi Transportasi Terhadap Umur Simpan Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus)Shelin Stevi Audia Renta / Nova Anika, S.T.P., M.Si., Ph.D / Teknik Biosistem , 2024Tingginya nilai gizi dan banyaknya manfaat dari buah naga menjadikan permintaan pasar buah naga mengalami peningkatan. Tindakan pascapanen yang tepat seperti pengemasan harus diperhatikan agar tidak terjadi kerusakan selama transportasi yang berdampak pada penurunan permintaan pasar buah naga. Penel... |